Daftar di sini karena anda akan mendapatkan penghasilan dari sini!

Cerdas Ataukah Pintar, Termasuk Manakah Anda ?


Download Beta



Di zaman yang semakin maju ini, ada istilah-istilah tertentu yang menjadi terpecah artinya. Padahal dahulu, pengertian dari beberapa kata ini hampir sama. Namun sekarang harus ada perbedaan agar tidak salah dalam menilai seseorang. Dua kata sebagai contoh yaitu CERDAS dan PINTAR.

Cerdas menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia memiliki definisi atau pengertian sebagai berikut :
cer·das a 1 sempurna perkembangan akal budinya (untuk berpikir, mengerti, dsb); tajam pikiran: sekolah bertujuan mendidik anak agar menjadi orang yg -- lagi baik budi; 2 sempurna pertumbuhan tubuhnya (sehat, kuat): biarpun kecil badannya, tidak kurang -- nya;
-- cermat pertandingan adu ketajaman berpikir dan ketangkasan menjawab (pertanyaan, soal matematika, dsb) secara cepat dan tepat; -- tangkas cerdas cermat;
men·cer·das·kan v mengusahakan dsb supaya sempurna akal budinya; menjadikan cerdas: usaha ~ bangsa harus mendapat prioritas pertama dl rencana pembangunan; ~ akal budi;
pen·cer·das·an n proses, cara, perbuatan mencerdaskan;
ke·cer·das·an n 1 perihal cerdas; 2 perbuatan mencerdaskan; kesempurnaan perkembangan akal budi (spt kepandaian, ketajaman pikiran): perpustakaan didirikan untuk meningkatkan ~ masyarakat;
~ emosional kecerdasan yg berkenaan dng hati dan kepedulian antarsesama manusia, makhluk lain, dan alam sekitar; ~ intelektual kecerdasan yg menuntut pemberdayaan otak, hati, jasmani, dan pengaktifan manusia untuk berinteraksi secara fungsional dng yg lain; ~ spiritual kecerdasan yg berkenaan dng hati dan kepedulian antarsesama manusia, makhluk lain, dan alam sekitar berdasarkan keyakinan akan adanya Tuhan Yang Maha Esa

Sedangkan Pintar menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) pengertiannya adalah sebagai berikut :
pin·tar a 1 pandai; cakap: ia termasuk anak yg -- di kelasnya; 2 cerdik; banyak akal: rupanya pencuri itu lebih -- dp polisi; 3 mahir (melakukan atau mengerjakan sesuatu): mereka sudah -- membuat baju sendiri;
ter·pin·tar a paling pintar (cakap, cerdik, mahir);
ke·pin·tar·an n 1 kepandaian; kecakapan: kelincahan dan ~ nya boleh diuji; 2 kecerdikan; 3 kemahiran: ~ nya membuat mainan anak-anak sudah terlihat sejak ia berumur lima belas tahun

Nah, apakah anda sudah bisa membedakan antara PINTAR dan CERDAS? Belum? Begini saya jelaskan sedikit.

Pintar adalah sifat/kata yang menunjukkan bahwa orang itu mempunyai kepintaran/pandai/cakap dalam melakukan sesuatu. Sedangkan Cerdas adalah hal alami yang sudah ada di dalam diri orang itu sebagai suatu anugerah dan menunjukkan bahwa dia lebih dari pintar.

                Perbedaan antara Pintar dan Cerdas memang tidak terlalu terlihat, namun kita sebagai orang yang menilai bisa merasakannya. Orang dikatakan pintar jika dia bisa melakukan sesuatu dengan benar. Meskipun dia melakukannya dengan cara yang tidak benar. Yang terpenting adalah orang itu sudah bisa mendapatkan hasil sesuai standar.

                Sedangkan cerdas adalah sifat alami seseorang untuk bisa melakukan hal tersebut. Semua hal bisa dilakukannya sesuai dengan tingkat kecerdasannya. Hasilnya pun bisa dikatakan sangat memuaskan. Cara atau langkah yang ditempuh adalah cara yang baik, bukan dengan cara curang.

                Nah, mulai sekarang kita bisa menilai diri kita sendiri. Apakah kita termasuk orang cerdas ataukah orang pintar. Apakah kita bisa mendapatkan hasil baik dengan cara yang baik atau cara yang tidak baik. Semua bisa kita nilai sendiri. Selain itu kita juga bisa menilai orang lain apakah orang itu tergolong golongan pintar atau cerdas. Semua itu bisa dilihat dari tingkah laku sehari-hari dan hasil yang dicapai serta cara yang digunakan.

                Saya rasa cukup sekian artikel saya. Semoga bisa menambah wawasan anda. Salam Axes (Baca : Akses)
                Jangan lupa tinggalkan komentar anda.



Share this post :

+ komentar + 11 komentar

17 Oktober 2012 pukul 21.38

Mantap Infonya Omz
Jgn Lupa Mampir
Ke sini

19 Oktober 2012 pukul 13.51

Koroptor itu masuk pintar ea? :D

mampir balik ke lapak ane ea bro

23 Oktober 2012 pukul 00.44

masih bingun aku yg mana ^_^

23 Oktober 2012 pukul 05.20

Thanks gan,,, jangan panggil OM donk,, masih muda nih.. pelajar.. hehe :D
Jangan lupa kunjungi juga http://salansi.blogspot.com

23 Oktober 2012 pukul 05.28

Yap,, Kalau nggak pintar, mereka nggak bakal bisa nyuri uang rakyat...
Pintar dalam segi negatif.... Mencari orang yang PINTAR itu gampang, tapi kalau mencari orang CERDAS itu baru susah..

Meskipun di dunia ini sebenarnya ada...

23 Oktober 2012 pukul 05.32

haha :D
Hayoooo ngaku,,,, termasuk mana? hehe :D

Kunjungi juga http://salansi.blogspot.com ya...

Anonim
23 Oktober 2012 pukul 16.35

hm, mampir kesini sambil lihat artikelnya sobat, comment back ya :D

#salam sehat dari Yousake NKRI

25 Oktober 2012 pukul 12.51

artikel yg sangat bagus buat tambah tambah ilmu
comment back ya :D
http://bondowoso-jawa.blogspot.com/

9 November 2012 pukul 07.05

Yousake :
Oke oke... ^_^

Donny Pratama :
Siap gan... jangan lupa mampir terus ya... hehe ^_^

12 Desember 2012 pukul 15.53

wah kayaknya saya ga ada sob -_-

13 Desember 2012 pukul 07.14

@Ridhwan
Gak ada gimana maksudnya??
Thanks buat kunjungannya..

Posting Komentar

Peraturan :
Karena beberapa kali terjadi penulisan komentar yang tidak sesuai dengan peraturan, maka banyak komentar yang admin hapus. Dan admin mengubah settingan komentar.

1. Silakan tulis komentar dengan bahasa yang sopan dan berkaitan dengan artikel.
2. NO SARA, NO PORNO, NO KEKERASAN.
3. Dilarang menulis komentar yg sama pada setiap posting.
4. Akun anonim sudah dinonaktifkan.
5. Jika menggunakan Name dan URL, harus URL yang valid. (tidak berlaku/dinonaktifkan)

> Jika ditemukan komentar yang melanggar ketentuan ini akan dihapus.
> Berlaku untuk komentar mulai 21 April 2013 dan seterusnya.

Sponsor

Anda merasa dibantu??? Silakan berikan DONASI anda seikhlasnya.

Translate

English French German Spain Italian Dutch

Russian Brazil Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
Translate Widget by Google

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. My-Axes - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger
Selamat datang di My-Axes Edukasi. Sebuah situs blog sederhana yang akan memberikan anda pengetahuan-pengetahuan dan artikel terupdate. Ingin lebih dekat dengan admin? Hubungi admin dengan mengirimkan pesan singkat (sms) ke 085641282142. Terimakasih.